5 Dosen UNG Terpilih Mengikuti Workshop Peningkatan Kualitas Proposal Penelitian Riset Terapan di Makassar

Oleh: Cindra Zakaria . 13 April 2018 . 11:22:00

 

Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi bekerjasama dengan Universitas Muhammadiyah Makassar, akan melaksanakan kegiatan “ Workshop Peningkatan Kualitas Proposal Penelitian” Program Riset Terapan Tahun 2018 yang akan diselenggarakan pada tanggal 26 - 27 April 2018 di Hotel Arthama - Makassar.

Sebanyak 5 (lima) dosen Universitas Negeri Gorontalo terpilih mengikuti workshop yaitu :

  1. NURAIn THOMAS
  2. SALMAWATY TANSA
  3. ADE MUHARAM
  4. SUPARDI NANI
  5. HASANUDDIN

Berikut hal-hal yang diperhatikan :

  1. Peserta akan didaftarkan oleh LPPM UNG dengan mengisi Formulir Kesediaan mengikuti Workshop sebelum tanggal 20 April 2018;
  2. Peserta membawa proposal usulan yang disesuaikan dengan Panduan Edisi XII dan peserta yang sudah mempunyai publikasi 2 jika nama yang tercantum tidak sesuai dapat digantikan dengan anggota atau peneliti lainnya;
  3. Peserta membawa Laptop beserta modem untuk mengakses SIM-LITABMAS;
  4. Peserta membawa surat tugas dari Perguruan Tinggi;
  5. Panitia tidak menanggung biaya perjalanan peserta; 
  6. Panitia menyediakan konsumsi dan akomodasi bagi peserta selama kegiatan berlangsung (tidak diperkenankan membawa anggota peneliti atau keluarga); 
  7. Contact Person Ibu Darmawati HP. 08124217731

 

SUMBER : SIMLITABMAS

Surat Nomor : 1078 /E3.2/LT/2018 tanggal 3 April 2018

 

LAMPIRAN :

Formulir Kesediaan Mengikuti Workshop

 

 

Agenda

6 - 7 Mei 2024

Workshop Peningkatan Kualitas Jurnal Terakreditasi Nasional Menuju Internasional

Bertempat di Gedung LPMPP

3 April 2024

Seminar Proposal Penelitian dan Pengabdian Fakultas Ekonomi

Bertempat di Fakultas Ekonomi pukul 09:00 WITA

22 Maret 2024

Pertemuan LPPM dan Pengusul DRTPM 2024

Pukul 09.30 WITA bertempat di Gedung LPPM Ruang Sidang Lt. 2

19 Maret 2024

Pembekalan Mahasiswa MBKM Terintegrasi KKN Program Lingkar Tambang Pohuwato 2024

Lokasi bertempat di Rektorat UNG