Pendaftaran Peserta Webinar Integritas Akademik Publikasi Ilmiah (Batas 12 Agustus 2020)

Oleh: Chalid Luneto . 8 Agustus 2020 . 12:14:46

Direktorat Pengelolaan Kekayaan Intelektual, Deputi Bidang Penguatan Riset dan Pengembangan, Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN) mengundang Dosen, Peneliti, Pengelola Jurnal dan Pustakawan untuk mengikuti Webinar Integritas Akademik Publikasi Ilmiah yang akan dilaksanakan pada tanggal 19 Agustus 2020.

Target akhir dari kegiatan ini adalah peserta dapat mendefinisikan, mengidentifikasi, dan menghindari penyimpangan serta memahami standar integritas akademik dalam publikasi ilmiah. Pendaftaran peserta disampaikan melalui laman: https://fji.page.link/WebinarIntegritasAkademikPublikasiIlmiah paling lambat tanggal 12 Agustus 2020 pukul 16.00 WIB.

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sdr. Qhasim melalui HP 082242427782.

 

Link : Surat 

 

Sumber : Simlitabmas (8Agustus2020)

Agenda

3 April 2024

Seminar Proposal Penelitian dan Pengabdian Fakultas Ekonomi

Bertempat di Fakultas Ekonomi pukul 09:00 WITA

22 Maret 2024

Pertemuan LPPM dan Pengusul DRTPM 2024

Pukul 09.30 WITA bertempat di Gedung LPPM Ruang Sidang Lt. 2

19 Maret 2024

Pembekalan Mahasiswa MBKM Terintegrasi KKN Program Lingkar Tambang Pohuwato 2024

Lokasi bertempat di Rektorat UNG

18 Maret 2024

Sosialisasi Panduan Riset Akselerasi Kolaborasi Perguruan Tinggi Universitas Negeri Gorontalo

Pukul 09:00 WITA via Zoom meeting