Sehubungan dengan telah dibukanya penerimaan proposal Program Bantuan Biaya Hilirisasi Luaran Prototipe Tahun 2025, Direktorat Hilirisasi dan Kemitraan akan menyelenggarakan kegiatan sosialisasi terkait program dimaksud. Program ini merupakan bentuk fasilitasi pendanaan yang diberikan kepada dosen atau peneliti di perguruan tinggi untuk menindaklanjuti hasil penelitian terdahulu melalui pengembangan prototipe secara berkelanjutan, dengan fokus utama pada peningkatan Tingkat Kesiapterapan Teknologi (TKT).
Unduh Dokumen :
Undangan Sosialisasi Program Bantuan Biaya Hilirisasi Luaran Prototipe Tahun Anggaran 2025.pdf
Coaching Mahasiswa Peserta KKN Profesi Kesehatan Tahun 2025, Tempat : Auditorium UNG, Pukul : 10.00 Wita, Pakaian Mahasiswa : Putih Hitam Jas Almamater
Penandatangan Kontrak Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Bagi Dosen Penerima dan Kepala LPPM. Penelitian-PPM Biaya DPPM Dikti dan Internal PNBP UNG
Pendaftaran Mahasiswa Peserta KKN Tematik tahap II tahun 2025
Bertempat di Gedung LPMPP