Monev Lapangan Program KKN Periode 2 Tahun 2023

Oleh: Cindra Zakaria . 29 Agustus 2023 . 13:12:32

 

 

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Gorontalo kembali melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi pelaksanaan KKN Membangun Desa Periode 2 Tahun 2023. Kegiatan ini dimulai tanggal 29 Agustus 2023 - 2 September 2023 di seluruh lokasi desa di Provinsi Gorontalo.

Sejauh ini umumnya pelaksanaan program kerja mahasiswa KKN Tematik, KKN Infratruktur dan KKN Profesi Kesehatan di lapangan sudah selesai 75 %. Mahasiswa siap menyelesaikan semua program kerja mereka di desa hingga tuntas dan kembali ke kampus. Untuk yg KKN MBKM Terintegrasi masih melanjutkan masa pengabdiannya selama 4 - 6 bulan lamanya. 

 

 

Agenda

6 - 7 Mei 2024

Workshop Peningkatan Kualitas Jurnal Terakreditasi Nasional Menuju Internasional

Bertempat di Gedung LPMPP

3 April 2024

Seminar Proposal Penelitian dan Pengabdian Fakultas Ekonomi

Bertempat di Fakultas Ekonomi pukul 09:00 WITA

22 Maret 2024

Pertemuan LPPM dan Pengusul DRTPM 2024

Pukul 09.30 WITA bertempat di Gedung LPPM Ruang Sidang Lt. 2

19 Maret 2024

Pembekalan Mahasiswa MBKM Terintegrasi KKN Program Lingkar Tambang Pohuwato 2024

Lokasi bertempat di Rektorat UNG